paytrenmillionaire.com

Daftar Juara Bulutangkis Piala Uber


Untuk  Piala Uber, Indonesia harus mengakui keunggulan China yang mampu menjadi kampium sebanyak 11 kali, sedangkan Jepang berhasil juara sebanyak 5 kali dan Indonesia hanya mampu  meraih juara sebanyak 3 kali. Tercatat Amerika Serikat sebagai satu-satunya negara di luar Asia yang mampu meraih juara sebanyak 3 kali, dan 1 kali sebagai runner up. Negara Eropa yang hanya mampu meraih posisi runner up antara lain Denmark (3 kali), Inggris (2 kali), dan Belanda (1 kali). Prestasi kini yang menurun drastis harus di jadikan perhatian bersama. Berikut ini daftar juara piala Uber dari masa ke masa.


Juara
· China (1984, 1986, 1988, 1990, 1992, 1998, 2000, 2002, 2004, 2006, 2008,2012) 11 kali juara
· Jepang (1966, 1969, 1972, 1978, 1981) 5 kali juara
· Indonesia (1975, 1994, 1996) 3 kali juara
· Amerika Serikat (1957, 1960, 1963) 3 kali juara
· Korea Selatan (2010) 1 kali juara
RUNNER UP
· Indonesia (1969, 1972, 1978, 1981, 1986, 1998, 2008) 7 kali
· Korea Selatan ( 1988, 1990, 1992, 2002, 2004) 5 kali
· Denmark (1957, 1960, 2000) 3 kali
· Inggris (1963, 1984) 2 kali
· China (1994, 1996, 2010) 3 kali
· Amerika Serikat (1966) 1 kali
· Jepang (1975) 1 kali
· Belanda (2006) 1 kali

0 komentar:

Post a Comment

Pengunjung yang baik akan selalu meninggalkan komentar.